Konfig Mail Server pada ubuntu 14.04

Alat dan bahan
  1. laptop
  2. koneksi internet
  3. ubuntu server
  4. ubuntu desktop

Langkah kerja
  1. nyalakan ubuntu server
  2. setelah masuk ke root/var/www# ketikan perintah
apt-get install postfix squirrelmail courier-imap courier-pop
Y
setelah terinstall akan muncul form pilihan seperti dibawah ini



create directory : no
general type : internet site
system mail name : roy.com (nama kalian)
3. kemudian masukkan perintah nano /etc/apache2/apache2.conf
tambahkan perintah ini di baris paling akhir
Include /etc/squirrelmail/apache.conf


*jangan ubah atau hapus yang lain,save dengan cara CTRL+O enter CTRL+X
  1. setelah itu masukkan perintah di bawah ini
maildirmake /etc/skel/Maildir
kemudiat buat user dengan cara :
adduser tkj
adduser mm
  1. dpkg-reconfigure postfix

OK-internet site
System mail name : roy.com (namakalian)
Root and postmaster mail recipient : kosongkan
Other destinations tambahkan 0.0.0.0/0 di akhir
Force synchronous updates mail queue : No
Local network : 0.0.0.0/0

  1. kemudian restart :
/etc/init.d/apache2 restart
/etc/init.d/postfix restart
/etc/init.d/courier-imap restart
/etc/init.d/courier-pop restart
  1. buka browser : ketikkan ip address dan squirrelmail contoh : 192.168.1.41/squirrelmail Isikkan nama dan password kemudian login
8. coba kirim pesan ke user lain dan cek pad user yg di kirimkan

Related Posts:

0 Response to "Konfig Mail Server pada ubuntu 14.04 "

Posting Komentar